Visi Misi Prodi D-III Akupunktur |
Written by UPTIK_Poltekkes |
Wednesday, 25 March 2015 01:44 |
VISI, MISI, DAN TUJUAN D-III AKUPUNKTUR A. VISI Menjadi Program Studi Diploma III Akupunktur yang menghasilkan Ahli madya Akupunktur yang unggul dan kompetitif di pasar global dengan unggulan Akupunktur nyeri dan estetika dasar pada tahun 2035 B. MISI 1. Menyelenggarakan Program Diploma III Akupunktur yang unggul, kompetitif dan bertaraf global 2. Menyelenggarakan penelitian yang mendukung program pendidikan D-III Akupunktur 3. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat bidang kesehatan khususnya dibidang akupunktur 4. Menyelenggarakan tata kelola penyelenggaraan pendidikan yang akutabel dengan jaminan mutu 5. Mengembangkan kemitraan dengan berbagai sector / lembaga pendidikan baik nasional maupun internasional 6. Melaksanakan defersivikasi usaha dan kewirausahaan dibidang akupunktur
C. Tujuan : 1. Menghasilkan lulusan D-III Akupunktur yang unggul dan kompetitif bertaraf global 2. Menghasilkan karya – karya penelitian sebagai landasan penyelenggaraan pendidikan dan mengembangkan IPTEK bidang kesehatan 3. Menerapkan pengabdian masyarakat dengan pemberdayaan masyarakat dalam bidang kesehatan berbasis evidence based acupuncture 4. Menerapkan system penjaminan mutu internal dan system penjaminan mutu eksternal dalam penyelenggaraan tata kelola pendidikan yang akuntabel 5. Menghasilkan kerjasama dengan pihak lain dalam lingkup regional nasional dan internasional untuk pengembangan tri dharma perguruan tinggi 6. Menghasilkan produk dan jasa melalui kewirausahaan dan diversifikasi usaha dibidang kesehatan khususnya bidang akupunktur
|
Last Updated on Friday, 17 January 2020 09:04 |