ISO

Kontak




"MBOTEN NGAPUSI MBOTEN KORUPSI"

Program Studi D IV Fisioterapi PDF Print E-mail
Written by Administrator   
Tuesday, 22 February 2011 13:29

Program Studi Diploma IV Fisioterapi ini merupakan bagian dari Jurusan Fisioterapi yang menyelenggarakan Pendidikan Program Diploma IV Fisoterapi (8 Semester).

Lulusan dari pendidikan ini disebut fisioterapis dengan kualifikasi AHLI FISIOTERAPI dan berhak menyandang gelar SARJANA SAIN TERAPAN FISIOTERAPI ( SST FT). Di Indonesia saat ini masih sangat sedikit penyandang profesi fisioterapis yang bergelar Sarjana Sain Terapan Fisioterapi.

Pengelola Program Studi D IV Fisioterapi

Ketua Prodi  : Saifudin Zuhri, SST.FT, M.Kes

Fasilitas

Untuk mendukung proses belajar mengajar dan  kegiatan lainnya serta menciptakan lulusan yang unggul dan kompetitif, selain sarana dan prasarana, standar seperti ruang kelas, perkantoran, auditorium dll; Jurusan Fisioterapi menyediakan fasilitas-fasilitas Laboratorium sbb:

  • Laboratorium Pediatri
  • Laboratorium Massage dan Manual Therapy
  • Laboratorium Terapi Latihan (Exercices Therapy)
  • Laboratorium Kardiovaskuler dan Respirasi
  • Laboratorium Hidro Therapy & Spa
  • Laboratorium Electro Therapy

 

Last Updated on Monday, 29 February 2016 04:30
 

Agenda Kegiatan














Agenda Tahun 2020

Laporan Kinerja Poltekkes Kemenkes Surakarta Tahun 2019 dan Penyampaian Program Kerja Tahun 2020, tanggal 2 Januari 2020
-
Rapat Kerja Pimpinan dan Pengelola dengan Dewan Pengawas Polkesta, 09 Januari 2020
-
Visitasi Audit dari TUV Rheinland, 15 - 16 Januari 2020

Visitasi Akreditasi LAM PT Kes Prodi D3 Fisioterapi dan Sarjana Terapan Fisioterapi, tanggal 3 - 7 Februari 2020

Visitasi Akreditasi LAM PT Kes prodi D3 Akupuntur, tanggal 20 - 22 Februari 2020



JADWAL SIPENMARU

KEGIATAN SIPENMARU

Pendaftaran Jalur PMDP mulai tanggal 6 Januari s.d. 6 Maret 2020

Pendaftaran Jalur Uji Tulis Gakin tanggal 6 Januari 2020 s.d. 13 April 2020

SIM EPK

PENDAFTARAN ALUMNI

PUI-PK

Indonesian English

Layanan Pengadaan Secara Elektronik

Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi

lib

Sistem Informasi

 

mod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_countermod_vvisit_counter
mod_vvisit_counterToday5839
mod_vvisit_counterYesterday3535
mod_vvisit_counterThis week23270
mod_vvisit_counterThis month33613
mod_vvisit_counterAll days5451785

We have: 138 guests, 2 bots online
Today: Oct 10, 2024